Page 2 - Materi Pengukuran, Besaran dan Satuan
P. 2

P e t a         Konsep






                                        Pengukuran Besaran Fisika

                menggunakan                      terdiri atas                     dengan cara           memiliki



                Alat Ukur            Besaran Pokok    Besaran Turunan    Pengukuran     Pengukuran     Satuan
                                                                           Tunggal        Berulang
                 contohnya              contohnya         contohnya                                    dapat di


            •Mistar              • Panjang (m)         •Gaya                        memiliki
            • Jangka Sorong      • Massa (kg)          • Energi                                       Konversi
            • Mikrometer Ulir    • Waktu (s)           • Kecepatan           Ketidakpastian dan
            • Stopwatch          • Temperatur (K)      • Percepatan             Aturan Angka
            • Neraca Ohaus       • Kuat Arus (A)       • Tekanan                  Penting
                                 • Intensitas
                                   Cahaya (cd)
                                 • Jumlah Zat (mol)




                                                 memiliki

                                                Dimensi






           Kaji Diri

            Setelah mempelajari bab Pengukuran, Besaran, dan Satuan,  Rumuskan materi yang belum Anda pahami, lalu cobalah Anda
            Anda dapat mengukur besaran Fisika, seperti massa, panjang,  tuliskan kata-kata kunci tanpa melihat kata kunci yang telah
            dan waktu. Jika Anda belum mampu mengukur besaran Fisika,  ada dan tuliskan pula rangkuman serta peta konsep ber-
            seperti massa, panjang, dan waktu, Anda belum menguasai  dasarkan versi Anda. Jika perlu, diskusikan dengan teman-
            materi bab Pengukuran, Besaran, dan Satuan dengan baik.  teman atau guru Fisika Anda.






























                                                                              Pengukuran, Besaran, dan Satuan  15
   1   2   3   4   5   6   7