Page 63 - DESAIN_GRAFIS_PERCETAKAN
P. 63
Untuk melakukan impor terhadap gambar, lakukan langkah sebagai berikut:
- Klik File > Import.
- Carilah file gambar yang ingin anda import
- Pilih file tersebut. Jika Anda ingin mengubah Link terhadap file tersebut,
aktifkan pilihan Link Bitmap externally.
- Klik tombol Import.
- Pada halama CorelDraw, klik pada posisi diaman gambar ingin
diletakkan. Jika Anda menginginkan posisi gambar pada tengah halaman
, tekan tombol Enter.
2) Photoshop
Tabel 1. 3. Tombol untuk seleksi
Tombol Ilustrasi
Rectangular Marquee,
Elliptical Marquee,
Single Row Marquee,
Single Column Marquee,
berfungsi untuk menyeleksi objek
dengan pola persegi empat, ellips, baris
tunggal dan kolom tunggal
Move, berfungsi untuk memilih
layer dan memindah area seleksi.
Lasso untuk membuat area seleksi
dengan pola bebas.
Polygonal Lasso untuk membuat
area seleksi dengan pola polygon.
Magnetic Lasso untuk membuat
area seleksi berdasarkan tonal warna.