Page 38 - MODUL USAHA MIKRO
P. 38
F. LATIHAN SOAL
Pilihlah salah satu jawaban dari a,b,c,d yang paling tepat!
1. Catatan tertulis yang berisikan tentang misi usaha, usulan usaha, operasional usaha,
perincian keuangan, strategi bisnis, pemasaran dan kemampuan serta keterampilan
pengelolanya merupakan pengertian dari...
a. bussines profit
b. perencanaan usaha
c. rencana pemasaran
d. peluang usaha
2. Dibawah ini yang bukan merupakan tujuan perencanaan usaha adalah...
a. Sebagai bentuk peta jalan
b. Sebagai bentuk rencana aksi
c. Sales tool
d. Personal selling
3. Salah satu komponen perencanaan usaha yang bertujuan untuk menjelankan usaha
yang akan berjalan dan berkelanjutan serta berfokus pada kebutuhan logistik
perusahaan adalah...
a. Pembiayaan
b. Rencana operasional dan manajemen
c. Analisis pesain
d. Strategi Pemasaran
4. Pembuatan perencanaan usaha harus melewati beberapa tahapan. tahapan
perumusan visi dan misi bisnis setelah terselesaikan maka langkah selanjutnya
yang harus dilakukan ialah...
a. Analisis
b. Keputusan
c. Penentuan Ide
d. Formulasi Tujuan
5. Pada tahap analisis terdapat beberapa aspek yang harus dicermati, kecuali...
a. aspek pasar
b. aspek pengelolaan
c. aspek perencanaan
d. aspek teknik produksi
Modul Usaha Mikro Halaman 36