Page 46 - MODUL USAHA MIKRO
P. 46
Buku Catatan Menabung
Mutasi
Tanggal Keterangan Saldo
(+) / (-) Jumlah (Rp)
Keterangan
- Kolom Tanggal isi dengan tanggal pencatatan
- Kolom Keterangan isi dengan nama keperluan
- Kolom Mutasi isi dengan tanda (+) untuk pemasukan dan tanda (-) untuk
pengeluaran.
- Kolom Saldo isi dengan total pemasukan dikurangi pengeluaran
g. Perencanaan Program untuk Masa Depan
Rencanakan keperluan atau rencana khusus untuk masa depan. Perkirakan target
periode pencapaian dan dana yang dibutuhkan. Setelah itu tentukan target dana yang
harus disisihkan perhari atau perbulan.
Perencanaan Program Masa Depan
No Program Target Periode Prakiraan Dana Target
Masa Depan Pencapaian yang Dibutuhkan Menyisikan Dana
(Tahun …..) (Rp) Per Hari / Per
Bulan
1 Asuransi 2025 50.000.000,- 1.000.000,-/bulan
Keterangan
- Kolom No isi dengan nomor program masa depan yang dicatat
- Kolom Program Masa Depan isi dengan nama program yang akan
direncanakan
- Kolom Target Periode Pencapaian isi target tahun realisasi program
- Kolom Prakiraan Dana yang Dibutuhkan isi dengan sejumlah dana yang
dibutuhkan untuk memenuhi program yang ditargetkan
- Kolom Target Menyisihkan Dana Per Hari/Per Bulan isi dengan sejumlah
dana yang ditargetkan untuk disisihkan Per Bulan/Per Hari
Modul Usaha Mikro Halaman 44