Page 58 - Pengembangan Lab. Komputer Virtual Berbasis Cloud Computing - Suryadi Syamsu
P. 58

Nilai lahir dari keingian, dorongan, dan perasaan,
                        serta kebiasaan manusia, sesuai dengan watak
                        manusia  sebagai  kesatuan  antara  faktor-faktor
                        biologis  dan  faktor  sosial  dalam  diri  dan
                        kepribadiannya. Nilai merupakan suatu realitas
                        dalam  kehidupan,  yang  dapat  dimengerti
                        sebagai wujud dalam perilaku manusia, sebagai
                        suatu  pengetahuan,  dan  sebagai  suatu  ide.
                        Suatu perilak, pengetahuan atau ide dikatakan
                        benar apabila mengandung kebaikan, berguna,
                        dan    bermanfaat     bagi   manusia     untuk
                        penyesuaian  diri  dalam  kehidupan  pada  suatu
                        lingungan tertentu.

                   4.  Pendidikan
                        a.  Konsep Pendidikan
                           Tidak bisa disangkal lagi bahwa pragmatism
                           telah  memberikan  suatu  sumbangan  yang
                           sangat besar terhadap teori pendidikan. John
                           Dewey  merupakan  tokoh  pragmatism  yang
                           secara  eksplisit  membahas  pendidikan,  dan
                           secara sistematis menyusun teori pendidikan
                           yang didasarkan atas filsafat pragmatisme.
                           Menurut    Dewey,    terdapat    dua   teori
                           pendidikan  yang  saling  bertentangan  antara
                           yang satu dengan yang lainnya. Kedua teori
                           pendidikan    tersebut    aadalah    paham
                           konservatif,  dan  unfolding  theory  (toeri
                           pemerkahan).         Toeri       konservatif
                           mengemukakan,  bahwa  pendidikan  adalah
                           sebagai suatu pembentukan terhadap pribadi


                                           52
   53   54   55   56   57   58   59   60   61   62   63