Page 15 - E-LKPD PJBL
P. 15

b.  Setelah  bagian  testa  pecah,  air  masuk  dan  terjadi  pembentukan  atau
                         pengaktifan enzim yang  menyebabkan peningkatan aktivitas metabolik.

                         Air  yang  telah  masuk  ke  dalam  biji  menyebabkan  enzim-enzim  yang
                         diperlukan mulai aktif bekerja.

                      c.  Setelah enzim-enzim yang diperlukan telah aktif bekerja maka terjadi

                         prses pemanjangan sel radikula yang diikuti munculnya radikula yang
                         berasal dari kulit biji.

                      d.  Pertumbuhan kecambah selanjutnya adalah pertumbuhan primer.












































                      Finally, I Know
                Epikotil: Bagian batang embrio atau kecambah yang berada di atas kotiledon (keping biji).

                Hipokotil: Batang dari kecambah, ditemukan dibawah kotiledon dan di atas radikula.

                Fisiologi: Cabang ilmu biologi yang mempelajari berlangsungnya sistem kehidupan.

                Imbibisi: Proses penyerapan air ke dalam rongga jaringan melalui pori-pori secara pasif.
                Radikula: Bakal calon akar yang tumbuh selama masa perkecambahan.


                                            Elektronik LKPD Pertumbuhan dan Perkembangan  | XII SMA  | 14
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20