Page 70 - Kantor Wilayah DJPB Provinsi DKI Jakarta
P. 70

Jumlah Penerbitan SP2D


             Perbandingan penerbitan SP2D pada semester I tahun 2019 menunjukkan bahwa KPPN Jakarta VII
             menerbitkan SP2D terbanyak pada bulan Mei 2019, sejumlah 16.925 SP2D. Diperlukan adanya
             peningkatan dalam hal komunikasi dan strategi dengan pemangku kepentingan guna memperlancar
             arus penggunaan dana yang tidak bertumpuk pada akhir tahun anggaran sehingga akan
             meringankan kinerja KPPN.






















                                                      Grafik 2.7.2

             Jumlah SP2D Retur

             Jumlah SP2D Retur tertinggi berada di bulan Desember 2019, terdapat 509 SP2D Retur dan
             berhasil diselesaikan di bulan Januari 2020. Penyelesaian Retur SP2D tersebut dapat segera
             diselesaikan oleh Satker dan KPPN.Lonjakan SP2D Retur akibat naiknya volume pekerjaan yang
             juga meningkat di akhir tahun 2019. Karakteristik Satker KPPN Jakarta VII yang menangani
             Belanja Bantuan Sosial memperbesar volume SP2D Retur 2019.






























                                                      Grafik 2.7.3










                                                                                                                  40
   65   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75