Page 7 - E- MODUL INTERAKTIF SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA SMA NU KEPANJEN
P. 7
Kembali Menu Utama Selanjutnya
PEMBELAJARAN 1
PEMBELAJARAN 1
PEMBELAJARAN 1
PEREDARAN DARAH MANUSIA
TUJUAN PEMBELAJARAN
Setelah kegiatan pembelajaran 1 ini diharapkan Anda mampu :
1. Menjelaskan struktur jantung pada manusia
2. Membedakan macam-macam pembuluh darah pada manusia
3. Mendeskripsikan sistem peredaran darah pada manusia
Sebelum kita membahas lebih lanjut simaklah video di bawah ini !
Angka hanyalah angka
Tidak mencatat proses yang telah kita lalui
Tidak menunjukkan attitude seseorang,
Tidak merepresentasikan skills yang kita miliki,tetapi,
Angka… bisa jadi bukti…
Kalau kita pernah berusaha
~Alvi Syahrin~