Page 18 - Modul PJOK Kelas X KD 3.3
P. 18

Modul PJOK Kelas X KD 3.3
                       5.  Sikap start jongkok
                           Start  atau  pertolakan  yang  digunakan  dalam  lari  jarak  pendek  start  jongkok
                           (crouching start)



                    F.  Penilaian Diri

                        Berilah tkalian √ pada kolom ‘Ya’ jika kalian sudah menguasai materi tersebut dan
                        pada kolom ‘Tidak’ jika kalian belum menguasainya.

                         No.               Kemampuan Diri                 Ya     Tidak     Keterangan

                         1.    Saya dapat menjelaskan teknik start
                               jongkok dalam lari jarak pendek
                         2.    Saya dapat menjelaskan tentang teknik
                               gerakan memasuki garis finish dalam
                               olahraga lari jarak pendek
                         3.    Saya dapat menganalisis teknik gerakan
                               lari sprint dalam nomor lari jarak pendek


                         4.    Saya dapat melakukan gerakan start
                               jongkok dalam lari jarak pendek

                         5.    Saya dapat melakukan keterampilan
                               teknik gerakan lari jarak pendek













































                 PENDDIKAN JASMANI OLAHRAGA DAN KESEHATAN KELAS X SMA/SMK/MA                        14
   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23