Page 6 - Karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya, ekonomi, politik di wilayah ASEAN
P. 6

Karakteristik geografis dan kehidupan sosial budaya, ekonomi, politik di wilayah
                   ASEAN



               Luas wilayah Singapura sekitar 728,3 km² yang
               terdiri  atas  pulau  -  pulau  kecil.  Singapura

               merupakan negara dengan letak yang strategis
               karena berada pada posisi silang jalur pelayaran

               dari negara-negara di Asia Timur, Asia Barat,
               Afrika, Eropa, Australia, dan Amerika.


               Keadaan  ini  dimanfaatkan  oleh  pemerintah         Gambar 04. Bendera Singapura

               Singapura  dengan  membangun  pelabuhan  yang
               menyediakan sarana angkutan dan gudang.


               Dengan  pelayanan  yang  baik,  maka  banyak  kapal  yang  singgah  di  pelabuhan  Singapura

               sehingga menjadikan Singapura sebagai pelabuhan teramai di Asia.

                   4.  Brunei Darussalam


               Luas  wilayah  Brunei  Darussalam  sekitar
               5.765 km². Letaknya di Kalimantan Utara.


               Sebelah  selatan,  barat  dan  timurnya,
               berbatasan  langsung  dengan  Serawak

               (negara bagian timur Malaysia), sedangkan

               sebelah  utaranya  berbatasan  dengan  Laut    Gambar 05. Bendera Brunei Darusallam
               Cina Selatan.


               Wilayah  Brunei  terdiri  atas  dua,  yaitu  wilayah  barat  dan  wilayah  timur.  Wilayah  barat
               merupakan daerah dataran rendah dan berawa sedangkan wilayah timur merupakan daerah

               yang berbukit.


               Brunei Darussalam mempunyai gunung bernama Bukit Pagon dengan tinggi yang mencapai
               1.850 meter.




















                                                                                                       5
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11