Page 4 - MEDIA PRESENTASI BERBASIS PREZI MATERI SISTEM PEREDARAN DARAH MANUSIA KELAS XI
P. 4
untuk menunjukkan sedang berada di slide keberapa,
simbol preview untuk kembali ke slide sebelumnya
(simbol belum aktif karena masih ada di slide awal)
simbol next untuk melanjutkan ke slide berikutnya,
dan simbol maximize di pojok kanan bawah untuk
memperluas tampilan halaman presentasi.
8. Pada tampilan halaman depan, jika ingin langsung ke
slide yang dituju maka bisa langsung mengarahkan
kursor ke nama atau gambar pada slide.