Page 11 - Makalah UAS TIK Kolonial Belanda
P. 11
Pada1April1905namaStadBataviadiubahmenjadiGemeenteBatavia.Pada8
Januari1935namakotainidiubahlagimenjadiStadGemeenteBatavia.
SetelahpendudukanJepangpadatahun1942,namaBataviadigantimenjadi"Jakarta"
olehJepanguntukmenarikhatipendudukpadaPerangDuniaII.
2.2TujuanKeadatanganBelandakeIndonesia
A.TujuanUtamaBelanda
NusantaradikenalsebagaisalahsatuNegeriyangmemilikikekayaansumber
daya alam yang melimpah dan beranekaragam.Kekayaan yang dimilikitersebut
bersumberdariwilayah nusantara yang terdiridariberbagaipulau -pulau yang
dipisahkanolehlautan.Denganadanyakekayaansumberdayaalam yangcukupbesar
inibangsaEropatertarikterhadapnusantara,khususnyarempah-rempah.Bangsa
Eropasamasekalibelum pernahmelihattanamanrempahsehinggaimajinasimereka
terurailiar.Sebagaicontoh,merekamembayangkan lada dipanen sepertianggur,
tumbuhdipohon,bukandisulursepertipadakenyataan.Rempah-rempahbanyak
diburuolehbangsaEropa,karenamengandungbanyakmanfaatbagikehidupan,salah
satunyasebagaibahanbakuuntukmembuatramuanobatobatanyangbergunabagi
kesehatanmanusia.
Kekayaan sumberdaya alam nusantara tersebardiseluruh pulau pulau
nusantara,dengancirikhasnyamasingmasing,dankemudianmenjadikomoditas
utama bagipribumimaupun bangsa asing yang menguasainusantara.Dibawah
administrasiBelanda,identifikasibangsa pribumidan alam nusantara semakin
berkembang dan tersistematis sehingga alam nusantara dapat menghasilkan
komoditasyangdapatdiandalkan
Sebagaimana2bangsaEropaterakhir,kedatangankapalbangsaBelandake
nusantarasemuladilatarbelakangitujuanuntukmencarirempah.Usahapencarian
rempaholehBelandatidakterlepasdaridominasiSpanyoldanPortugis,duaimperium
terbesardaratanEropapadamasanya.Tadinya,Belandamendapatsuplairempahdari
10