Page 3 - C:\Users\user\Documents\Flip PDF Corporate Edition\e-modul (3)\
P. 3

Bahan Ajar 3









              I Kadek Adi Yoga Suputra

              PPG Prajabatan Undiksha

























                                                                                    Indikator
                      Kompetensi Dasar
        3.4 Menjelaskan dan menemukan jaring-                    3.4.7 Menganalisis berbagai bentuk
        jaring bangun ruang sederhana (kubus                     pola  jaring-jaring ruang kubus
                                                                 4.4.3 Menyelesaikan masalah yang
        dan balok)
                                                                 berkaitan dengan jaring-jaring bangun
        4.4 Membuat jaring-jaring
                                                                 ruang kubus.
        bangun ruang sederhana (kubus dan
        balok)                                                   4.4.4 Menyajikan penyelesaian masalah
                                                                  yang berkaitan dengan jaring-jaring
                                                                 bangun ruang kubus.





            Tujuan Pembelajaran

           1.  Melalui   memperhatikan            kubus      3D    pada      aplikasi     geogebra       dan
             mengerjakan        LKPD,     siswa    dapat    menganalisis        berbagai     bentuk      pola
             jaring-jaring bangun ruang kubus dengan percaya diri.

          2.  Melalui   mengerjakan         LKPD     dan    diskusi,   siswa    dapat     menyelesaikan
             masalah      yang    berkaitan      dengan       jaring-jaring     bangun       ruang    kubus

             dengan percaya diri.
          3.  Melalui    mengerjakan         LKPD      dan    diskusi,     siswa    dapat     menyajikan

             penyelesaian       masalah       yang    berkaitan      dengan      jaring-jaring      bangun
             ruang kubus dengan bertanggung jawab.





                                                                                                                iii
   1   2   3   4   5   6   7   8