Page 18 - Struktur 3
P. 18
Jaringan Penyusun
Batang
Susunan jaringan pada batang
antara lain epidermis, korteks
dan stele atau silinder pusat.
Penjelasannya adalah sebagai
berikut ; Penampang melintang batang muda
kacang komak (Jayanti, 2017)
a. Epidermis
Epidermis batang tersusun atas selapis sel yang
rapat. Pada dinding luat terdapat adanya
kutikula yang berperan mencegah penguapan.
Apabila batang membesar maka epidermis
pecah dan terbentuk jaringan gabus.
b. Korteks
Sebagian besar sel korteks adalah sel parenkim
yang tidak teratur dan dindingnya tipis. Terdapat
juga kolenkim dan sklerenkim.
c. Stele
Pada bagian terdalam stele dapat dijumpai
jaringan partikel empulur dan pembuluh
angkut.