Page 6 - modul sejarah indonesia
P. 6

KEHIDUPAN POLITIK




          A. Pembebasan Irian Barat
          Pembebasan Irian Barat merupakan salah satu program dalam setiap kerja wajib

          kabinet yan berkuasa pada masa Demokrasi Liberal. Upaya tersebut terus
          berlanjut dan menjadi salah satu agenda utama pemerintah pada masa Demokrasi

          terpimpin.





































       a.  Latar Belakang masalah Irian barat
            Keputusan KMB menetapkan bahwa masalah Irian Barat akana diselesaikan satu

       tahun  setelah  penyerahan  kedaulatan.  Akan  tetapi,  Belanda  terus  menunda
       penyelesaian masalah tersebut hingga bertahun-tahun. Kondisi tersebut mengecewakan

       bangsa Indonesia. Presiden Soekarno menegaskan bahwa perjuangan bangsa Indonesia
       belum selesai sebelum Irian barat kembali menjadi bagian NKRI dan Indonesia tidak

       akan mundur sejengkal pun dari Irian barat. Dalam siding umum PBB 1961,
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11