Page 84 - BAHAN AJAR, Buku Sejarah SMA kelas X (2) (1)_Neat
P. 84

Pertemuan 1

                   A. Tujuan Pembelajaran

                        1. Menejelaskan Proses Awal Penyebaran Islam di Indonesia
                        2. Menyebutkan Kerajaan-Kerajaan di indonsia

                        3. Mengetahui Sejarah Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia
                        4. Menejelaskan Integrasi Nusantara pada Masa Pengeruh Islam

                        5. Menjelaskan Bukti-Bukti Pengeruh Islam di Indonesia


                   B. Materi Pembelajaran

                    A       Proses Awal Penyebaran Islam di Indonesia
                     .   Masuk  dan  tersosialisasinya  Islam  di  Nusantara  berlansung

                   dengan  cara-cara  damai.  Ketika  itu  para  penyebar  Islam  memilih
                   berbagai  unsur  lokal  sbagai  media  komunikasi  dakwahnya  sehingga

                   Islam  memperoleh  pengaruh  yang  begitu  luas  di  Nusantara,  serta

                   mengisi ruang-ruang kosong yang kurang tersentuh proses hinduisasi.
                   Melalui  toleransi  semacam  itu  seni  budaya  bernafaskan Islam  dapat

                   menjadi basis kebudayaan nasional.
                       Masjid  Demak  merupakan  salah  satu  peninggalan  sejarah  dari

                   masa pengaruh Islam di Indonesia. Pengaruh agama dan kebudayaan

                   Islam  diperkirakan  masuk  ke  Indonesia  setelah  pengaruh  Hindu-
                   buddha  melalui  jalur  perdagangan.  Pengaruh-pengaruh  tersebut

                   membawa  perubahan  dalam  kehidupan  masyarakat  di  Indnesia.
                   Namun, mengapa pengaruh agama dan kebudayaan Islam cenderung

                   kuat di Indonesia?







                                                                                     76
   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88   89