Page 12 - E-modul
P. 12
Siapa saja bangsa barat yang melakukan
penjelajahan Samudra? Yuk simak penjelasannya!
PERISTIWA KEDATANGAN BANGSA BARAT
Penjelajahan Samudra oleh bangsa Eropa dimulai pada akhir abad XV. Penjelajahan dan
penjajahan dimulai oleh:
Apa saja ya faktor-faktor
pendorong penjelajahan Samudra?
FAKTOR-FAKTOR PENDORONG PENJELAJAHAN SAMUDRA
Gold berarti keinginan memperoleh kekayaan di
wilayah-wilayah baru yang ditemukan. Kekayaan
yang dieksploitasi dari wilayah-wilayah baru itu
kemudian digunakan untuk kepentingan
kerajaan/negara imperialis seperti Spanyol,
Portugis, Belanda, Inggris, Perancis dan lainnya.
Pada abad XV di Eropa, penjajah mencari rempah-
rempah karena harganya semahal emas. Mereka
membutuhkan rempah-rempah untuk industri obat-
obatan dan bumbu masak.
3 TEMA 7 SUBTEMA 1 KELAS V SD/MI