Page 10 - Modul pembelajaran arus bolak-balik
P. 10
B. Arus dan Tegangan Listrik Bolak-Balik
Persamaan Arus dan tegangan bolak balik
Arus bolak-balik adalah arus listrik yang arah dan besarnya senantiasa
berubah terhadap waktu dan dapat mengalir dalam dua arah. Arus bolak-balik
diperoleh dari sumber tegangan bolak-balik seperti generator AC. Secara umum,
arus dan tegangan bolak-balik yang dihasilkan generator listrik merupakan
persamaan sinusoidal dengan frekuensi f.
Persamaan Arus dan Tegangan
Bolak-Balik
Keterangan :
I : Kuat arus listrik (Ampere)
( ) = sin( + )
2 Im : Kuat arus listik maksimum
(Amapere)
( ) = sin( )
V : Tegangan listrik (Volt)
Dimana : = 2
Vm : Tegangan listrik maksimum
(Volt)
t : Waktu (Sekon)
f : Frekuensi (Hz)
ω : Frekuensi sudut
(rad/s)
Grafik arus dan tegangan sebagai fungsi
o
waktu dengan beda fase 90
fisikazone.com
5