Page 64 - e-Modul Korespondensi
        P. 64
     2.  Surat  pribadi  yang  bersifat  kedinasan  (semi  resmi),  yakni  surat
                                pribadi  yang  dibuat  dan  ditujukan  kepada  suatu  perusahaan  atau
                                instansi tertentu. Surat ini dikategorikan semi resmi karena meski
                                bersifat  kedinasan,  isi  surat  ini  bersifat  masalah  pribadi  ataupun
                                pekerjaan.  Penulisan  surat  pribadi  bersifat  semi  resmi  harus
                                menggunakan  bahasa  baku  dengan  aturan-aturan  khusus  yang
                                ditertera.
                                Contoh:
                                                   Gambar 2.2 Surat pribadi yang bersifat kedinasan
                      D. Prosedur Pembuatan Surat
                             Agar  dapat  menulis  surat  pribadi  dengan  baik  dan  benar,  kita  harus
                         menggunakan beberapa pedoman menulis surat pribadi seperti berikut:
                          Tidak memiliki kepala/kop surat
                          Penulisan tanggal surat memakai nama tempat atau kota
                          Tidak menggunakan nomor surat
                          Menggunakan salam penutup “Hormat Saya”
                          Tidak menggunakan tembusan
                          Dapat ditulis pada kartu pos, warkat pos atau surat bersampul
                                                        62





