Page 175 - BUKU INTAN KIMIA DAN SAMPULNYA_Neat
P. 175

KUNCI JAWABAN



           A.    Tes Tertulis
             1.  Entalpi  pembentukan  adalah  perubahan  entalpi  pada

                 pembentukan  1  mol  zat.  Perubahan  entapi  pembentukan
                                                                -1
                 NaCl (s)= 58,5 gram mol   x (-7,024 kJ/gram  ) = -410,9 kJ
                                           -1
                 mol    Jadi  bentuk  standar  dari  Natrium  adalah  padatan,
                      -1
                 sedangkan  klorin  adalah  gas  diatomik.  Persamaan
                 termokimianya adalah:

                 Na (s)  + ½ Cl2 (g)  -----                 - 401,9 kJ
             2.  Susunlah  ketiga  reaksi  diatas  sehingga  penjumlahannya

                 sama dengan reaksi keempat dan diperoleh ?H = -2486,2 Kj
             3.  Batubara, minyak bumi, gas alam, dan bahan bakar sintetis

             4.  Batu bara dan minyak bumi mengandung senyawa oksigen,
                 nitrogen  dan  belerang,  sedangkan  gas  alam  mengandung

                 metana,etana , propana dan butana (senyawa alkana suku
                 rendah)

             5.  gas hidrogen

             6.  a. Pembakaran sempurna isooktana:

                 C8H18 (l) +12 ½ O2            2 (g) + 9 H2O (g) ? H = -5460 kJ
                 b. Pembakaran tak sempurna isooktana:

                 C8H18 (l) + 8 ½ O 2                    2O (g) ? H= -2924,4 kJ







             168                                 Dra. Hj. Intan Pulungan, M.Pd.
   170   171   172   173   174   175   176   177   178   179   180