Page 2 - Modul Digital Organ Pencernaan Hewan dan Manusia
P. 2

Kata Pengantar







                    Puji  syukur  penulis  panjatkan  kepada  Allah  SWT  karena  atas  rahmat  dan  hidayah-Nya,


             akhirnya penyusunan modul ini dapat terselesaikan dengan baik. Tak lupa juga selawat serta salam

             selalu kita curahkan kepada junjungan besar kita, Nabi Muhammad SAW.


                    Penyusunan  modul  ini  dilakukan  guna  memenuhi  kebutuhan  belajar  siswa  dalam


             pembelajaran ilmu pengetahuan alam (IPA). Materi yang disajikan dalam modul ini adalah materi

             tentang organ pencernaan hewan dan manusia. Modul ini ditunjukan kepada guru sebagai alternatif


             bahan  ajar,  serta  untuk  memberikan  pengetahuan  kepada  pembaca  agar  dapat  mengerti  dan

             memahami  sistem  organ  pencernaan  hewan  dan  manusia.  Modul  ini  bertujuan  “Modul  Digital


             Pembelajaran  IPA  Tentang  Sistem  Pencernaan  Hewan  dan  Manusia”.  Modul  pembelajaran  ini

             ditunjukan untuk siswa kelas V SD. Modul Digital pembelajaran ini diharapkan dapat membantu


             para guru dan peserta didik dalam mencapai tujuan pembelajaran.


                    Penulis  menyakini  bahwa  masih  banyak  kekurangan  yang  terdapat  dalam  modul  ini,


             sehingga penulis membutuhkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca modul digital

             ini yang kemudian hari yang akan dapat penulis sempurnakan lagi. Demikianlah yang dapat penulis

             sampaikan, semoga modul yang sederhana ini bermanfaat bagi anak-anak dan pada para pembaca


             umumnya.


                                                                                     Penulis




















                                                                                                                 ii
   1   2   3   4   5   6   7