Page 23 - E-Booklet Sistem Imun SMA Kelas XI
P. 23
Zat Kimia Antimikroba
Zat kimia antimikroba
dapat menghancurkan
lapisan peptidoglikan
dinding sel bakteri. Zat
kimia membentuk
lingkungan yang buruk Sumber: republika.co.id
bagi beberapa Gambar 3. Air mata berfungsi dalam
mikroorganisme. perlindungan terhadap infeksi.
Contohnya, lisozim yang
terkandung dalam
keringat, ludah, air
mata, dan air susu
ibu(ASI), dapat
menghancurkan lapisan
Sumber: idntimes.com peptidoglikan dinding
Gambar 4. Keringat berfungsi dalam
perlindungan tubuh. sel bakteri.
ORSI
P O J O K I N F O R M A S I
ASI mengandung nutrisi esensial yang cukup untuk
bayi karena memiliki banyak komponen didalamnya.
Berikut ini link web artikel yang dapat menjelaskan
komponen pada ASI. Semoga dapat menambah
wawasanmu yaa
21