Page 19 - E-modul fix
P. 19

E-Modul Fisika Berbasis Discovery Learning                                                 2022





                              2.  Problem Statement


                               Setelah  melakukan  simulasi,  langkah  selanjutnya  adalah  peserta  didik

                        diberikan  kesempatan  untuk  mengidentifikasi  dan  menganalisis  permasalahan

                        yang mereka lihat, kemudian salah satunya dipilih dan dirumuskan dalam bentuk
                        hipotesis (Jawaban sementara atas pertanyaan masalah).
















                              3.  Data Collection


                               Ketika eksplorasi berlangsung, peserta didik diberikan kesempatan untuk

                        mengumpulkan informasi sebanyak-banyaknya yang relevan untuk membuktikan
                        benar atau tidaknya hipotesis yang telah peserta didik buat. Tahap ini berfungsi

                        untuk  menjawab  pertanyaan  atau  pembuktian  benar  atau  tidaknya  hipotesis
                        tersebut.





                               A. LUP

                               Lup atau kaca pembesar hanya terdiri dari satu lensa positif dan berfungsi

                        untuk  memperbesar  ukuran  bayangan  yang  terbentuk  di  retina.  Lup  sebenarnya
                        merupakan lensa cembung yang diletakkan antara mata dengan benda yang akan

                        diamti.  Lup  banyak  digunakan  oleh  tukang  arloji  untuk  melihat  komponen-
                        komponen arloji yang berukuran kecil. Ada 2 cara dalam menggunakan lup, yaitu

                        dengan  mata  berakomodasi  dan  dengan  mata  tak  berakomodasi.  Sekarang  coba
                        Anda perhatikan gambar berikut ini.








                          Universitas PGRI Sumatera Barat                                              Page 16
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24