Page 5 - E-Modul Perbandingan
P. 5

Kata Pengantar



                              Segala  puji  dan  syukur  saya  panjatkan  kehadiran

                       Allah SWT yang telah memberikan Karunianya sehingga
                       penulis  dapat  menyelesaikan  E-Modul  yang  berjudul


                       “Matematika Konstektual Materi Matematika”.

                              E-Modul ini berisikan materi-materi SMP kelas VII

                       tentang  materi  perbandingan  yang  sesuai  dengan  standar
                       isi  dan  standar  kompetensi  yang  berdasarkan  kurikulum

                       2013. E-Modul pembelajaran ini dilengkapi dengan materi,

                       kegiatan siswa, contoh soal berserta penyelesaian, latihan
                       soal  dan  uji  kompetensi.  Penyempurnaan  E-Modul  ini

                       yang menjadikan modul pembelajaran berbasis kontekstual

                       dengan  soal-soal  yang  disajikan  penulis  dengan
                       pengaplikasian dari kehidupan sehari-hari.


                              Penulis  juga  mengucapkan  banyak  terima  kasih
                       kepada  para  dosen  dan  teman-teman  serta  keluarga  dan

                       kerabat  keluarga  yang  telah  membantu  dalam  pengerjaan

                       E-Modul pembelajaran ini.

                                                                  Palembang,   April 2020






                                                                           Penulis











               Perbandingan                                 vi                  Untuk SMP Kelas VII
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10