Page 32 - Fisika Berbantuan PhET Berbasis Keterampilan Proses Sains Pada Materi Optik Geometri
P. 32
Indikator Keterampilan Proses Sains: Menyusun Hipotesis
- Peserta didik menuliskan hipotesis sesuai fenomena yang
dipaparkan dengan kalimat pernyataan yang mudah
dipahami
III.a. HIPOTESIS (Pemantulan)
Ketika Anda memberikan sinar sejajar dengan 2 keadaan yang
berbeda, maka pantulan cahaya yang dihasilkan berbeda pula.
Gambar 5a. Ilustrasi Pemantulan Cahaya
Tuliskan hipotesis Anda sesuai dengan fenomena pada gambar
tersebut!
E-Modul Eksperimen Berbantuan PhET
Materi Optik Geometri Kelas XI IPA