Page 22 - E-Modul Interaktif Teori Bilangan
P. 22

D. Project Mahasiswa

                     Kerjakan  latihan  berikut  secara  berkelompok  yang  disusun
                     dalam laporan project!
                     1. Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 3)
                        Konversikan (10101111)  dari notasi biner ke notasi desimal.
                                                 2
                        Konversikan juga (999)  dari notasi desimal ke notasi biner.
                                                10
                     2.  (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 4)
                        Konversikan (101001000)  dari notasi biner ke notasi desimal
                                                   2
                        dan(1984)  dari notasi desimal ke biner.
                                   10
                     3. (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 8)
                        Buktikan bahwa jika b adalah bilangan bulat negatif kurang dari
                        -1, maka setiap bilangan bulat tak nol n adalah tunggal untuk

                                              
                        persamaan    =       +      −1      −1  + ⋯ +       +    .
                                                                         0
                                                                   1
                                           
                     4.  (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 10)
                         Tentukan representasi basis  -2 dari bilangan desimal  -7, -17,
                         dan 61.
                     5.  (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 11)
                                                                          2
                                                                       1
                                                                    0
                         Buktikan bahwa hasil dari penjumlahan 2 , 2 , 2 , … , 2   −1  tidak
                                       
                         lebih dari 2 − 1.
                     6.  (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 12)
                         Buktikan bahwa setiap bilangan bulat tak nol, dapat
                                                                                   
                         direpresentasikan sebagai persamaan tunggal dari    3 +
                                                                                 
                               −1 3   −1  + ⋯ +    3 +    . Dimana    = −1, 0, atau 1, untuk    =
                                                  0
                                           1
                                                               
                         0, 1, 2, … ,   , dan    ≠ 0.
                                             
                     7.  (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 14)
                         Jelaskan bagaimana cara mengkonversi bilangan dari notasi
                         basis 3 ke notasi basis 9, dan dari notasi basis 9 ke notasi basis
                         3.
                     8. (Rosen, 2011: 50, latihan 2.1, nomor 16)
                        Buktikan bahwa jika    = (        …       ), maka persamaan dari
                                                              1 0
                                                         −1
                                              
                        n yang dibagi oleh     adalah    = (       …       )  dan    =
                                                                 −1
                                                                      1 0   
                               
                        (     −1   −2 …       )
                                     1 0
                                            

                     16
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27