Page 10 - E-Modul Struktur dan Bioproses Sel Berbasis PBL Untuk SMA Kelas XI Semester 1
P. 10

STRUKTUR SEL








     5. Lisosom


     Lisosom  merupakan  struktur  berbentuk

     vesikula  (kantong)  kecil  dalam  sel,

     bermembran  tunggal  yang  mengandung
     enzim pencernaan, serta berukuran lebih

     kecil dari pada mitokondria. bermembran

     tunggal          yang         mengandung               enzim
     pencernaan.                    Lisosom            berfungsi

     mencerna  bagian-bagian  sel  yang  rusak

     serta zat asing yang masuk ke dalam sel,
     dan juga penghasil dan penyimpan enzim

     pencernaan seluler.






                                                    6.Mitokondria


                                                    Mitokondria                merupakan                organel
                                                    berbentuk  vesikula  lonjong  berukuran

                                                    0,2  μm  –  5  pm  dan  tersebar  di  dalam

                                                    sitoplasma.  Setiap  mitokondria  dibatasi

                                                    oleh  dua  membran  yaitu  membran
                                                    dalam         dan        membran             luar,      yang

                                                    berbentuk  seperti  cerutu  dan  berlekuk-

                                                    lekuk         (krista).        Pada          mitokondria
                                                    berlangsung sejumlah proses metabolik,

                                                    meliputi  respirasi,  produksi  energi  dari

                                                    metabolisme  karbohidrat  dan  lipida
                                                    (Sheeler  &  Bianci,  1983).  Mitokondria

                                                    diberi julukan  “The Power House”.
   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15