Page 91 - media pdf
P. 91
JenisAplikasi FungsiProgramAplikasi Contoh ProgramAplikasi
Multimedia Membuat program Windows Media Player, GOM
komputer dalam bentuk Player, VLC, PicsArt, Adobe
sistem informasi, Flash, Camtasia Studio, Flight
perangkat lunak, dan Simulator, Spotify, Youtube,
lainnya misalnya: program Joox, dan sebagainya
kasir di swalayan, program
pendaftaran siswa baru di
sekolah/dinas pendidikan,
program internet banking
di bank, dan lainnya.
Bahasa Pemrograman Mengakses berbagai Pascal, COBOL (Common
layanan internet. Bussiness Oriented Language),
Basic (Beginner All-purpose
Symbolic Interchange Code), C,
C++, Java, Python, Ruby,
Scratch, dan lainnya
Layanan Internet Membantu Surel, www, Peramban,
pemeliharaan komputer, teleconference, FTP, newsgroup
manajemen harddisk, dan sebagainya
antivirus,
partisi harddisk, dan
meningkatkan kinerja
komputer.
Program Bantu Berkomunikasidengan Norton Backup, Winrar, Get
(Utility) pengguna aplikasi lain. Data Back, Nero Burning Room,
dan sebagainya
Mobile Application- Melakukan transaksi jual Facebook, Instagram, Twitter,
Social Media beli. Pinterest, TikTok, dan lainnya
Mobile Application – Mengolah data dalam Tokopedia, Traveloka, Gojek,
Commerce Apps bentuk lembar kerja Bukalapak, Tiket.com, Shopee,
(spreadsheet). dan lainnya
82