Page 41 - E-BOOK PANDUAN SHALAT
P. 41
13. Salam
Setelah membaca tahiyat akhir, kemudian salam
dengan menengok ke kanan dan ke kiri dengan
membaca:
Artinya: “Semoga keselamatan dan rahmat Allah,
serta keberkahan-Nya terlimpah kepada kalian.”
Ketika Salam, hendaknya seseorang memalingkan
kepalanya ke kanan hingga putih pipinya terlihat,
kemudian memalingkan kepalanya ke kiri hingga
putih pipinya terlihat oleh orang dibelakangnya. Hal ini
dijelaskan dalam dalil berikut:
HR. Imam An Nasa’i dalam As Sunnan Al Kubro no:
1248, dan dishohihkan oleh Syaikh Nashiruddin Al
Albany dalam Shohih Sunan An Nasa’i no: 1324, dari
Sahabat ‘Abdullah bin ‘Umar هنع الله يضر : Artinya:
41 Universitas Negeri Medan