Page 113 - E-MODUL XI TKJ
P. 113
Evaluasi dan Penugasan
1. Bentuk kelompok kerja, masing-masing kelompok membangun
jaringan komputer seperti gambar yang ada pada penjelasan
Langkah Kerja.
2. Persiapkan PC Router yang telah terinstall Sistem Operasi Linux
Debian, dan lakukan konfigurasi IP Address pada masing-masing
interface yang terpasang pada PC Router tersebut. Gunakan salah
satu IP Address Host yang tersedia di jaringan WAN sekolah
untuk mengkonfigurasi IP Address pada Eth0, sedangkan IP
Address pada Eth1: 192.168.101.xx dimana xx adalah angka yang
dihasilkan dari nama kelompok anda dengan ketentuan A=1, B=2,
C=3, D,4, contoh kelompok anda A2 maka IP Address yang dipakai
untuk PC anda adalah 192.168.101.12.
3. Install Paket DNS Server BIND9 pada PC Router, dalam hal ini
PC Router sekaligus berfungsi sebagai Server DNS.
4. Konfigurasi Zone Domain.
5. Konfigurasi File Forward.
6. Konfigurasi File Reverse.
7. Tambahkan DNS-Name-server.
8. . Restart daemon Bind9.
Lakukan pengujian apakah DNS Server berfungsi dengan baik.
9.
10. Buat laporan praktikum.
107