Page 19 - Modul Praktikum Fisika berbasis POE
P. 19
Modul Praktikum Berbasis POE
Keterangan
= Gaya gravitasi (N/kg2 atau m/s2)
M = Massa benda sumber gravitasi (kg)
m = Massa benda yang lebih kecil (kg)
r = jarak antar benda M dan benda m (meter).
Percepatan Gravitasi
Ketika sebuah benda bermassa diletakan pada suatu medan gravitasi
yang besar, maka benda tersebut akan bergerak tertarik oleh gaya gravitasi yang
diciptakan oleh medan gravitasi yang ada. Benda yang tertarik tersebut mengalami
atau mendapat gaya sehingga benda tersebut tentu akan mengalami percepatan
yang disebabkan oleh gaya gravitasi yang ada. Percepatan benda yang diakibatkan
oleh gaya gravitasi dinamakan percepatan gravitasi.
Menentukan Percepatan Gravitasi Bumi
Konsep berat benda adalah gaya gravitasi bumi yang bekerja pada suatu
benda. Besarnya berat benda yang berada di sekitar bumi dapat kita tentukan
dengan persamaan.
w = m.g ............................................................................................................... (5)
Gambar 2.6 Mengukur percepatan gravitasi bumi
(sumber : rumushitung.com)
Benda bermassa B berada diketinggian h dari permukaan bumi seperti pada
gambar 2.6 atau berjarak dari titik pusat Bumi. Besarnya percepatan gravitasi bumi
dapat kita hitung dengan persamaan (1).
= 1 2 = ..................................................................................... (6)
2 (ℎ+ ) 2
18