Page 29 - Modul Praktikum Fisika berbasis POE
P. 29

Modul Praktikum Berbasis POE


                             Berdasarkan persamaan (7) dapat kita ketahui bahwa impuls bekerja pada

                        suatu benda yang mengalami  perubahan  momentum  atau  dengan  kata  lain
                        impuls  adalah  perubahan momentum pada suatu benda yang bergerak.
















                               Gambar 3.3 Airbag pada mobil merupakan penerapan dari impuls dan momentum
                                                     Sumber: Responsejp.com
                        Hukum Kekekalan Momentum

                             Konsep momentum sangat penting karena pada keadaan tertentu momentum
                        merupakan besaran yang kekal. Jika ada dua bola logam bertumbukan seperti pada

                        gambar  4.7  dengan  asumsi  tidak  ada  gaya  lain  yang  bekerja  selain  gaya  kedua
                        logam bertumbukan.










                                               Gambar 4.8 Tumbukan 2 buah logam


                             Momentum  kedua  bola  akan  berubah  setelah  ketika  bertumbukan  akan

                        tetapi  jumlah momentum sebelum dan sesudah tumbukan ternyata sama. Konsep
                        ini sama dengan hukum III newton dimana gaya aksi akan sama dengan gaya reaksi,

                        karena terjadi dalam beberapa selang  waktu  maka  kejadian  tersebut  dapat  kita

                        nyatakan  dengan  persamaan  sebagai
                        berikut.

                                     =                      ................................................................................................ (10)







                                                                                                     28
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34