Page 190 - flipbook-menulis-ilmiah
P. 190
digital. Menurut Sutarno NS (2006:37), jenis-jenis
perpustakaan, yaitu:
1. Pepustakaan Nasional Republik Indonesia (RI)
Perpustakaan nasional di ibukota Negara
Indonesia memiliki ruang lingkup nasional pada
salah satu Lembaga Pemerintah Bukan
Departemen (LPND) yang bertanggung jawab
kepada presiden.
2. Badan Perpustakaan Daerah
Perpustakaan yang terdapat di tiap provinsi di
Indonesia.
3. Perpustakaan Umum
Perpustakaan yang dapat diakses secara umum,
dengan pustaka yang disediakan juga bersifat
umum. Disediakan melalui media cetak, digital,
maupun pencarian sosial.
4. Perpustakaan Perguruan Tinggi
Perpustakaan ini terdapat di dalam perguruan
tinggi dan berisikan pustaka berdasarkan hasil
karya ilmiah milik mahasiswa, dosen, dan lain-lain
yang bersifat keilmuan, penelitian, dan
pendidikan.
M e n u l i s I l m i a h B a h a s a I n d o n e s i a | 181