Page 40 - flipbook-menulis-ilmiah
P. 40

Terdapat 2 cara mengutip, yaitu kutipan langsung

                      dan kutipan tidak langsung.
                      1.  Mengutip keseluruhan kata pada teks asli sebagai

                         pinjaman pendapat disebut kutipan langsung.

                             Terdapat  beberapa  cara  dalam  membuat
                         kutipan langsung, yaitu kutipan langsung pendek

                         (tidak lewat dari tiga baris), panjang (lewat  dari
                         tiga baris), dan panjang dengan sebagian kalimat

                         dihilangkan  (menggunakan  tanda  elipsis  (…)
                         untuk menghilangkan bagian kalimat apabila ada

                         bagian yang ingin dihilangkan. Kutipan memiliki

                         prinsip yaitu tidak ada perubahan dari teks asli.
                             Dikutip  tidak  sama  persis  dan  yang  ditulis

                         dengan  kalimat  sendiri  tanpa  mengubah  makna
                         atau  ide  disebut  dengan  kutipan  tidak  langsung.

                         Dapat dibuat secara panjang atau pendek.
                      2.  Kutipan  tidak  langsung  dapat  dilakukan  dengan

                         cara  diintegrasikan  dengan  teks,  diberi  jarak

                         antarbaris yang sama dengan teks dan tidak diapit
                         dengan tanda kutip.








                       M e n u l i s   I l m i a h   B a h a s a   I n d o n e s i a  | 31
   35   36   37   38   39   40   41   42   43   44   45