Page 47 - flipbook-menulis-ilmiah
P. 47

informan.  Penulis  harus  jujur  dalam  penulisan

                         karya  tulis  ilmiah  dengan  memaparkan  rujukan
                         terhadap  pikiran  atau  bahan  yang  ditinjau  dari

                         sumber  lain,  jika  tidak  disertai  dengan  rujukan

                         maka penulis tersebut dianggap sebagai pencuri.
                             Tidak  hanya  itu,  penulis  pun  tidak  boleh

                         plagiat  atau  mengakui  hasil  tulisan  orang  lain
                         sebagai  hasil  tulisannya.  Maka  dari  itu,  dalam

                         menyusun  skripsi,  tesis,  dan  disertasi,  penulis
                         harus  mencantumkan  pernyataan  dalam  skripsi,

                         tesis  atau  disertasinya  bahwa  karyanya  bukan

                         diambil  dari  tulisan  atau  pemikiran  orang  lain.
                         Kegiatan  kutip-mengutip  dan  rujuk-merujuk

                         adalah  kegiatan  yang  belum  mampu  untuk
                         dihindari dalam menulis karya tulis ilmiah, bahkan

                         kegiatan tersebut adalah kegiatan yang disarankan
                         karena perujukan dan pengutipan dapat membantu

                         dalam mengembangkan ilmu.

                             Penulis  harus  untuk  memohon  izin  pada
                         pemilik sumber bahan, misalnya bahan instrument,

                         bagan, dan tabel, permohonan izin pun dilakukan

                         dalam  bentuk  tertulis.  Namun,  apabila  pemilik
                         sumber tersebut tidak bisa dijangkau, maka penulis



                       M e n u l i s   I l m i a h   B a h a s a   I n d o n e s i a  | 38
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52