Page 16 - Karakteristik Geografis dan Kenampakan Alam serta Keberagaman Flora Fauna di Indonesia
P. 16

Suatu daerah di permukaan bumi yang wujudnya berupa



        hamparan tanah yang luas. Kenampakan alam wilayah



        daratan terdiri dari dua jenis, yaitu dataran tinggi dan



        dataran rendah. Kedua jenis daratan ini memiliki ciri-ciri



        atau karakteristik yang berbeda satu sama lain.















                                    Kumpulan air pada wilayah tertentu, baik air



                                    yang bergerak atau mengalir dan air yang



                                    tergenang.                       Hal           ini        biasanya                     terjadi               atau



                                    terbentuk dengan alami. Kenampakan alam



                                    wilayah perairan sudah pasti berhubungan



                                    dengan segala sesuatu yang mengandung air.













                                                                                                                                                                                                                                                                                       8
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21