Page 26 - LKPD INTERAKTIF PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN TUMBUHAN
        P. 26
     LKPD elektronik Interaktif         25
                   2. Rumusan Masalah: (Inferensi)
                       Dari  masalah  di  atas,  Buatlah  rumusan  masalah
                       mengenai faktor eksternal pertumbuhan!
                    Jawaban:
                   3. Merumuskan Hipotesis: (Inferensi)
                       Rumuskan hipotesis dari rumusan masalah yang telah
                       kamu buat!
                     Jawaban:
                   4. Siapkan Gizmo:
                       Siapkan tiga pot dengan ketentuan di bawah ini:
                       •  Pot A: Biji kacang, tiga lampu menyala,  0 mL air per
                          hari
                       •  Pot  B:  Biji  kacang,  tiga  lampu  menyala,    40  mL  air
                          per hari
                       •  Pot  C:  Biji  kacang,  tiga  lampu  menyala,    80  mL  air
                          per hari
                   5. Eksperimen:
                       Klik  Putar  untuk  memulai.  Ketika  simulasi  selesai,
                       amati tanaman.
                   6. Mengumpulkan Data:
                       Isi  tabel  data  di  bawah  ini  dengan  tinggi  dan  massa
                       setiap  tanaman  pada  hari  ke-50.  (Massa  tanaman
                       adalah  total  berat  tanaman)  Di    kolom  terakhir,
                                      Pertumbuhan dan Perkembangan pada Tumbuhan
     	
