Page 16 - E-Modul Sistem Komputer
P. 16

INFO






                  Perangkat mouse pertama diciptakan oleh Douglas Engelbart yang menjadi

                             pencetus pertama dalam penggunaan sebuah mouse.

                    Penamaan sebuah mouse sendri digunakan karena bentuk alat tersebut

                    yang seperti seakan-akan menyerupai tubuh tikus dan ditambah dengan
                     adanya kabel penghubung mouse yang diibaratkan sebagai ekornya,

                                             sehingga dinama mou     se.








                          B.  Fungsi Utama Komputer


                              Fungsi utama sistem komputer merupakan operasi dasar dan masing-
                              masing komponen bagian dari struktur.

                              Empat fungsi yang harus beroperasi:

                              1.  Pengolahan Data
                                 Fungsi  komputer  sebagai  pengolahan  data  berfungsi  dalam

                                 mengolah sekumpulan data yang menghasilkan suatu informasi.
                              2.  Penyimpanan Data

                                 Fungsi  komputer  sebagai  penyimpanan  data  yang  juga  berarti

                                 komputer mengamankan data seperti dokumen, gambar, video dan
                                 lain-lain.

                              3.  Pemindahan Data
                                 Fungsi  komputer  sebagai  pemindahan  data  adalah  untuk

                                 mengirimkan atau menerima data dari satu komputer ke komputer
                                 lainnya agar proses pengolahan data dapat lebih mudah.

                              4.  Kendali

                                 Fungsi komputer sebagai kendali adalah dikerjakan oleh seseorang
                                 dengan memasukkan perintah-perintah ke dalam system komputer,

                                 lalu  komputer  akan  mengerjakan  sesuai  dengan  perintah-perintah
                                 yang telah diinput oleh manusia.



                                                                                                       15
   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21