Page 49 - LASMA ENITA SIAHAAN_4182121010_BILPHY18_E-MODUL GELOMBANG MEKANIK PROBLEM BASED LEARNING
P. 49

2.  GELOMBANG STASIONER PADA UJUNG TETAP
                      Ujung tali yang tak digetarkan dapat diikat kuat pada sebuah tiang sehingga tidak dapat
               bergerak ketika ujung lainnya bergerak sehingga menghasilkan gelombang stasioner pada ujung
               tetap.















                                           Gambar 3.6. Gelombang stasioner ujung tetap














                                        Gambar 3.7. Video Gelombang stasioner ujung tetap


                      Dari  gambar  diatas  dapat  diketahui  bahwa  pada  ujung  tetap(terikat)  akan  membentuk  2
               gelombang tali yang arahnya berlawanan.Jadi dapat disimpulkan  bahwa pada pemantulan ujung tali
                                                                                            o
               tetap,gelombang akan mengalami pembalikan fase ,beda sudut fase sebesar 180 , Sehingga :


                                                                          Persamaan Gelombang Pantul :
                    Persamaan Gelombang Datang :

                                                                      ∴                             ) (merambat ke kiri)
                ∴                             ) (merambat ke kanan)         
                     
                                                                      ∴                           )
                                                                           



                                                 Universitas Negeri Medan | E-Modul Problem Based Learning  38
   44   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54