Page 36 - LKPD Sistem Gerak 3
P. 36

E-LKPD Materi Sistem Gerak







                                         Sendi  Peluru  merupakan  hubungan  antartulang  yang


                                         memungkinkan  gerakan  ke  segala  arah  (Floriana  dkk,

                                         2022:137).

                                          Contohnya:

                                         Persendian  antar  tulang  lengan  atas  dan  gelang  bahu,
                   Gambar 25. Sendi peluru   antara tulang paha dan gelang pinggul
                  Sumber:https://www.udocz.
                    com/apuntes/61716/tipos-
                      de-articulaciones




                                         Sendi  Luncur  atau  Geser  merupakan  penghubungan  antar


                                         tulang  yang  memungkinkan  gerakan  tulang  yang  satu

                                         menggeser pada tulang yang lain.


                   Gambar 26. Sendi geser      Contohnya:
                 Sumber:https://www.udocz.c
                 om/apuntes/61716/tipos-de-  Hubungan antar tulang karpal & tarsal.
                       articulaciones




                                         Sendi Kondoloid merupakan penghubung antar tulang yang

                                         dapat digerakkan dua arah yaitu fleksi dan ekstensi, dan juga

                                         arah  lateral  dan  medial  tetapi  tidak  dapat  digerakkan

                                         menghindari poros (Siahaan & Mahmuddin, 2020:16).


                 Gambar 27. Sendi kondoloid      Contohnya:
                Sumber:https://www.udocz.com
                  /apuntes/61716/tipos-de-  Sendi pada tulang pergelangan tangan
                      articulaciones





                                                                                                              31
   31   32   33   34   35   36   37   38   39   40   41