Page 71 - Gambar Teknik dengan AutoCAD_Dyah Nurwidyaningrum
P. 71
Dyah Nurwidyaningrum, ST, MM, M.Ars.
4.3.3 Memberi Ukuran Lanjutan
Ukuran atau perintah-perintah DIMENSION berikut adalah keterangan ukuran
lanjutan supaya ukuran obyek menjadi lebih lengkap. Perintah-perintah
DIMENSION lanjutan seperti tersebut dalam Tabel 4.3.
Tabel 4.3 Perintah-perintah Dimensi Lanjutan
Command/Perintah Perintah Icon Menu Keterangan
Singkat
Dim Diameter DIMDIA DIMENSION Membuat ukuran
diameter
Dim Arc Length - DIMENSION Membuat ukuran
garis lengkung
Dim Leader - DIMENSION Membuat ukuran
keterangan
Dim Jogged - DIMENSION
Dim Continue DIMCON DIMENSION Membuat ukuran
lanjutan
dimlinear
Dim Style - DIMENSION Mengatur format
ukuran
A. DIMDIAMETER
DIMDIAMETER gunanya untuk memberi ukuran diameter suatu bentuk
lingkaran atau garis lengkung. Caranya pilih Menu DIMENSION kemudian pilih
DIMDIAMETER, selanjutnya klik lingkaran yang dimaksud, otomatis nilai
diameter timbul dan letakkan nilai diameter pada posisi yang tepat.
64