Page 196 - Dasar Perencanaan Struktur beton bertulang OK 1_Neat
P. 196
c. Beban truk (TT)
Beban hidup pada lantai jembatan berupa beban roda
ganda oleh Truk semi trailer (beban T) yang
mempunyai susunan dan berat as seperti gambar
(RSNI T-02-2005 -Pembebanan Jembatan), T = 100 KN.
Faktor beban dinamis (FBD/DLA) untuk pembebanan
truk diambil, DLA = 0,30. Beban truk "T" : PTT = ( 1 +
DLA ) * T = (1 + 0,3) x 100 = 130 KN.
183