Page 47 - E-Modul Teorema Phytagoras
P. 47

2.  Pak  Surya  membeli  tanah  seharaga  Rp  150.000  per  meter  persegi.
                                 tanah tersebut berbentuk trapesium seperti pada gambar.

                                                  12 m         Berapakah harga tanah

                                   26 m                        keseluruhan yang dibeli
                                                               pas Surya?



                                            36 m
                                                              Jawab :
                          Diketahui : harga tanah Rp 150.000,00


                                               12 m


                                26 m
                                                         t



                                   24 m
                          Gunakan teorema pythagoras untuk mendapatkan nilai t

                           2
                             = 26 − 24
                                       2
                                 2
                          = 676 − 576
                          = 100

                             = √100 = 10    (tinggi trapesium)

                                        1
                          Luas tanah =  (   +   )  
                                        2
                                        1
                                                = (36 + 12)10
                                        2
                                        480         2
                                                =  = 240   
                                         2
                          Karena  harga  tanah  per  meter  persegi  Rp  150.000,  maka  harga  tanah
                          keseluruhan yang dibeli pak Surya adalah

                          Rp 150.000 x 240 = Rp 36.000.000,00.




















                                                                                                             39
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52