Page 20 - Buku Pedoman Akademik SMAK St Louis 1_2022
P. 20
18 PEND AHUL U AN
Buku Pedoman Akademik Karena itulah, pada bagian awal, buku
ini berfungsi sebagai pedoman dasar ini mengedepankan visi, misi, budaya, dan motto
dalam penyelenggaraan kegiatan dalam sekolah yang menjadi inspirasi dan aspirasi bagi
bidang akademik, baik perencanaan, praktik pendidikan di sekolah ini. Kemudian,
penyelenggaraan, maupun evaluasi bagian tersebut diperteguh lagi dengan Sejarah
kegiatan akademik. Karena itu, buku ini SMA Katolik St. Louis 1 Surabaya, Sejarah Santo
akan memberikan pedoman praktis dalam Vincenstius a Paulo pelindung Yayasan Lazaris,
penyelenggaraan akademik di SMA Katolik St. Sejarah Santo Aloysius Gonzaga elindung SMA
Louis 1 Surabaya. Katolik St. Louis 1 Surabaya, dan Mars SMA
Penyelenggaraan pendidikan di SMA Katolik St. Louis Surabaya.
Katolik St. Louis 1 Surabaya adalah tanggung Dalam bagian selanjutnya,
jawab seluruh komponen warga sekolah baik diketengahkan Memorandum Kepala SMA
itu guru, karyawan, maupun para siswa. Katolik St. Louis 1 Surabaya yang menegaskan
Agar arah penyelenggaraan pendidikan dapat kebijakan mutu dan sasaran mutu SMA Katolik
dipahami dan dilaksanakan oleh semua St. Louis 1 untuk tahun pelajaran 2022/2023.
komponen warga sekolah dalam kegiatan Setelah itu, disusul bagian isi buku yang
akademik sehari-hari dengan sebaik-baiknya, merupakan perincian dari pedoman akademik
disusunlah Buku Pedoman Akademik ini. Hal SMA Katolik St. Louis 1 Surabaya dan gambaran
ini juga didasarkan pada Permendiknas No. tentang pelaksanaan pembelajaran yang berlaku
19 Tahun 2007 tentang Standar Pengelolaan di tahun pembelajaran 2022/2023.
yang menegaskan bahwa untuk melaksanakan Kualitas layanan pendidikan akan
rencana kerja sekolah diperlukan berbagai senantiasa terjamin apabila didukung oleh
pedoman pengelolaan sebagai petunjuk penerapan sistem dan aturan yang baik,
pelaksanaan operasional sehari-hari di salah satunya adalah aturan atau pedoman
sekolah. dalam bidang akademik. Karena hal inilah,
Bagian utama dari pedoman pengelolaan SMA Katolik St. Louis 1 Surabaya senantiasa
yang dibutuhkan dalam pelaksanaan menerbitkan Buku Pedoman Akademik setiap
rencana kerja sekolah bidang kurikulum dan tahun. Buku Pedoman Akademik SMA Katolik
kegiatan pembelajaran adalah peraturan St. Louis 1 Surabaya dari tahun ke tahun
akademik SMA. Dengan demikian, Buku senantiasa diperbaiki dan direvisi dalam rangka
Panduan Akademik ini selain merupakan penyempurnaan dan penyesuaian dengan
pedoman bagi peserta didik, pendidik, staf, perkembangan peraturan dan standar nasional
dan jajaran tenaga kependidikan dalam pendidikan.
menyelenggarakan pendidikan, buku ini Seperti telah ditandaskan di depan,
terutama juga dimaksudkan sebagai penuntun Buku Pedoman Akademik ini disusun sebagai
bagi siapa saja yang terlibat dalam praktik acuan bagi komunitas akademika SMA Katolik
pendidikan di SMA Katolik St. Louis 1 untuk St. Louis 1 Surabaya dalam penyelenggaraan
mewujudkan visi SMA Katolik St. Louis 1, pengajaran dan pendidikan. Karena itu,
yaitu “Sekolah Katolik berkarakter vinsensian, kami berharap, semoga Buku Pedoman
terdepan dalam membangun pribadi yang Akademik ini benar-benar bermanfaat demi
beriman mendalam, unggul dalam moral, meningkatkan kualitas layanan pengelolaan dan
cerdas intelektual, peduli pada lingkungan penyelenggaraan pendidikan di SMA Katolik St.
hidup serta cinta pada sesama terutama yang Louis 1 Surabaya di tahun pelajaran 2022/2023
lemah dan terpinggirkan.” ini.