Page 11 - SKH Palangka Post Edisi 12 Desember 2019
P. 11

KAMIS, 12 DESEMBER 2019                                                                                                                                                              11

                Pembangunan Pasar Kasongan                                                                                      Pejabat Katingan Natal Bersama



                                                   Mangkrak                                                                                     Warga Pendahara


                                                                                                                              KASONGAN, PPOST
                                                                                                                                Bupati Katingan Sakariyas,
                                                                                                                              Wakil Bupati  Sunardi NT
                KASONGAN, PPOST                                                                                               Litang, dan Sekretaris Daerah
                Sudah sekitar empat tahun bangunan Pasar Kasongan                                                             Nikodemus, menghadiri per-
                yang  berdiri  di  lokasi  eks  Kantor  Camat  Katingan  Hilir,                                               ayaan Natal bersama warga
                                                                                                                              Kelurahan Pendahara, Keca-
                hingga saat ini masih mangkrak alias tidak difungsikan se-                                                    matan Tewang Sanggalang
                bagaimana mestinya, terutama lantai kedua.                                                                    Garing, Selasa (10/12).
                                                                                                                                Perayaan Natal tersebut
                                                                                                                                                                                                Foto : Ppost/Hairul Saleh
                 Kepala Dinas Koperasi, Perda-  kemarin, di Kasongan.                                                         merupakan rangkaian safari   PERAYAAN NATAL – Bupati Katingan Sakariyas (empat kiri), Wakil Bupati
                gangan, Industri, dan UMKM   Kata Saptul, untuk melengkapi                                                    Natal Pemerintah Kabupaten   Sunardi NT Litang (tiga kiri), dan Sekretaris Daerah Nikodemus (dua kiri),
                Kabupaten Katingan Saptul   sarana dan prasarana Pasar Ka-                                                    Katingan tahun 2019. Perayaan   menghadiri perayaan Natal di Kelurahan Pendahara, Kecamatan Tewang
                Anwar, membenarkan Pasar Ka-  songan, khususnya lantai kedua,                                                 Natal tersebut diisi dengan   Sanggalang Garing, Selasa (10/12).
                songan, khususnya lantai kedua,   sudah diusulkan beberapa kali                                               ibadah dan puji-pujian kepada
                belum fungsional. Namun lantai   kepada Pemerintah Kabupaten                                                  Tuhan. Di akhir perayaan juga   diimplementasikan dalam ke-  pemimpin umat Kristen dalam
                satu telah difungsikan, tapi se-  Katingan. Namun hingga kini be-                                             diundi doorprize.         hidupan sehari-hari. “Banyak   usaha membimbing dan mem-
                jumlah blok masih kosong atau   lum masuk anggaran murni,                                                       “Natal merupakan momen-  manfaat yang dapat diambil   bina, sehingga terhindar dari
                belum disewa untuk berjualan.  termasuk tahun anggaran 2020.                                                  tum yang sangat baik bagi   melalui pertemuan masyara-  tindakan-tindakan tidak ter-
                 “Kalau bangunan pasar di lantai   “Kalau Kami kalkulasi jumlah                                               Umat Kristiani untuk mere-  kat dengan pemerintah dae-  puji. “Marilah kita jadikan
                satu sudah banyak blok yang disewa   dana yang dibutuhkan untuk me-                                           nung,” kata Bupati Katingan   rah melalui safari Natal ini.   safari Natal ini sebagai media
                untuk berjualan. Namun khusus   lengkapi sarana dan prasarana                                                 Sakariyas.                Masyarakat dapat berdialog   untuk mempersatukan selu-
                lantai kedua sampai kini belum sele-  lantau kedua Pasar Kasongan                                               Ia mengajak seluruh umat   langsung dengan para pen-  ruh umat, dan menghindari
                sai pembangunannya, karena masih   membutuhkan sekitar Rp400                                          Foto : Ist  Kristen di Bumi Penyang Hinje   gambil keputusan,” katanya.  perpecahan karena perbe-
                ada fasilitas yang belum dilengkapi,   juta. Tapi sampai sekarang belum   MANGKRAK – Pembangunan Pasar Kasongan, khususnya lantai kedua, sampai saat   Simpei tersebut meneladani   Sakariyas berterima kasih   daan,” demikian Sakariyas.
                seperti toilet dan lantau,” ujarnya,   disetujui,” imbuhnya.(bn/P2)  ini masih mangkrak. Sudah lebih dari empat tahun pasar tersebut tidak difungsikan.  Yesus Kristus, dan ajarannya   kepada segenap tokoh dan   (rul/P2)
                                DPRD KATINGAN







                                             Wakil Rakyat Serap Aspirasi






                KASONGAN, PPOST                                      yang meliputi Kecamatan Tasik   Leddie Nussa, Leddie Aberson,
                25 anggota DPRD Katingan melakukan reses ke daerah   Payawan, Kecamatan Kamipang,   dan Sugianto.
                                                                                                  Ketua DPRD Katingan Mar-
                                                                     Kecamatan Mendawai, dan Keca-
                pemilihan (dapil) masing-masing. Reses selama enam   matan Katingan Kuala.      wan Susanto menjelaskan, reses                                                             PANTAU
                hari, 9-14 Desember 2019 tersebut dimanfaatkan untuk   Kemudian, reses ke dapil III   tersebut sebagai wadah bagi                                                          PEMBANGUNAN –
                menyerap aspirasi masyarakat.                        yang mencakup Kecamatan Kat-  para legislator untuk meng-                                                             Anggota DPRD
                                                                     ingan Tengah, Kecamatan Katin-  gali aspirasi konstituen. “Selain                                                     Katingan Rudi Har-
                  Dapil I meliputi Kecamatan   Hanafi, Fahrul Razi, Endang   gan Hulu, Kecamatan Sanaman   menggali aspirasi, reses juga                                                   tono (tiga kiri) saat
                Katingan Hilir, Kecamatan Pulau   Susilawatie, dan Muhammad   Mantikei, Kecamatan Marikit,   menjadi kesempatan anggota                                                    memantau kondisi
                Malan, dan Kecamatan Tewang   Fahrudin.              Kecamatan Petak Malai, dan   dewan untuk melihat langsung                                                             pembangunan di
                Sanggalang Garing . reses ke   Sedangkan Riming U Idui,   Kecamatan Bukit Raya, diikuti   pelaksanaan pembangunan yang                                                     wilayah Kecamatan
                dapil I diikuti oleh Marwan   Yudea Pratidina, Budi Hermanto,   oleh Rudi Hartono, Nanang Su-  dilaksanakan oleh pemerintah                                                Marikit, beberapa
                Susanto, Toni Yosepta, Dahlia,   Eterly,  Firdaus,  dan Aldy A,   riansyah, Winda Natalia, Esen-  daerah,” ujar Marwan, kemarin,                                           waktu lalu.
                Wiwik Aurola, Ramba, Amirun,    melaksanakan reses ke dapil II   hover,   Supriadi, Ignatius Mantir   di Kasongan.(rul/P2)                                                  Foto : Ppost/Hairul Saleh















                Ekspose Laporan Akhir Wabup Ingatkan Industri Nasional




                                                                                                MUARA TEWEH, PPOST                                    Barut  Hajrannor menjelaskan   jagung yang menjadi salah satu
                                                                                                Wakil Bupati Barito Utara (Barut) Sugianto Panala Putra   kegiatan ekspose laporan akhir   primadona di Kabupaten Barut
                                                                                                membuka kegiatan ekspose laporan akhir kajian kelayakan   yang dilaksanakan ini diharap-  diharapkan menjadi penompang
                                                                                                                                                                                 perekonomian masyarakat.
                                                                                                                                                      kan menghasilkan kajian ke-
                                                                                                pengembangan sentra industri jagung Kabupaten Barut ta-  layakan yang nantinya akan   Selain itu juga, Barut meru-
                                                                                                hun 2019, Rabu (13/12) di aula Bappedalitbang setempat.  menghasilkan output pengem-  pakan penghasil jagung terbesar
                                                                                                                                                      bangan sentra industri pengola-  di Kalimantan Tengahg dan Kali-
                                                                                                  Dalam sambutannya, Wabup   bangunan industri nasional (Rip-  han jagung.       mantan Selatan, ini menjadi bukti
                                                                                                menyampaikan bahwa perkem-  in) 2015-2035, visi pembangunan   “Ke depan sebagaimana pro-  bahwa potensi industri dibidang
                                                                                                bangan industri nasional yang   industri nasional adalah Indo-  gram pemerintah daerah Kabu-  pertanian terutama tanaman
                                                                                                menjadi salah satu penompang   nesia menjadi negara industri   paten Barut yang telah dicanan-  jagung sangat bisa diandalkan.
                                                                                                utama ekonomi nasional, yang   tangguh yang bercirikan tiga   gkan oleh bupati adalah salah   “Ini sesuai dengan visi dan
                                                                                                tentunya tidak pernah terlepas   hal penting yakni industri nasi-  satu penghasil jagung terbesar   misi Bupati Barito Utara dibidang
                                                                                                dari sektor industri yang me-  onal yang kuat, dalam, sehat dan   di Kalimantan,” katanya.  pertanian. Sehingga berdampak
                                                                                     Foto : Ppost/Agus Sidik
                EKSPOSE LAPORAN – Wakil Bupati Barito Utara Sugianto Panala Putra saat menyanyikan lagu Indonesia Raya bersama   mang menjadi sektor penghasil   berkeadilan,” katanya.  Menurutnya, dengan menin-  pada peningkatan kesejahteraan
                instansi terkait, pada pembukaan kegiatan ekspose laporan akhir kajian kelayakan pengembangan sentra industri jagung   devisa utama.  Sementara itu, Kepala Dinas   gkatnya produksi di bidang   masyarakat Barut,” tutupnya.
                tahun 2019, Rabu (13/12) di aula Bappedalitbang setempat.                         “Sesuai dengan rencana pem-  Perdagangan dan Perindustrian   pertanian terkhususnya tanaman   (sdk/P5)














                Bupati Bahas Program Pembangunan dengan DPRD Kalteng




                NANGA BULIK, PPOST                                   oleh pemerintah provinsi Kali-  bidang sektor. Dari kondisi strat-
                Pemerintah Kabupaten Lamandau menerima kunjungan     mantan Tengah dan Pemilukada   egis ini memerlukan sumber
                                                                     2020. Untuk itu Pemkab Laman-
                                                                                                penganggarannya yang cukup
                anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) daerah   dau ingin Pemprov dan DPRD   banyak agar wilayah Lamandau
                pemilihan (Dapil) III Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng),   Kalteng agar mengawal dan   ini lebih maju.
                kemarin di aula Setda setempat. Kunjungan kerja anggota   mendukung program dan keg-  Sementara pimpinan kunker                                                                KUNJUN-
                DPRD Kalteng ini, dipimpin oleh Sarwani, serta anggota   iatan Pemkab Lamandau tahun   DPRD Kalteng Sarwani menang-                                                            GAN DPRD
                                                                     2020 mendatang.
                                                                                                gapi berbagai masukan dan
                dewan berasal dari Dapil III.                          Dari kunjungan anggota DPRD   permasalahan pembangunan                                                                  KALTENG-
                                                                     Kalteng ini akan terserap aspirasi   yang ada di Kabupaten Laman-                                                         Pemkab
                 “Kedatangan anggota DPRD   Dari berbagai usulan tentang   Pemkab Lamandau yang dapat   dau. Sesuai dengan bidangnya                                                           Lamandau
                Kalteng dari dapil III ini, bertu-  program-program, mulai dari   memberikan makna tersendiri   masing-masing, pihaknya me-                                                    terima kunjun-
                juan menyerap aspirasi Pemer-  pembangunan infrastruktur ja-  guna mendukung dan mening-  nyatakan akan menyampai-                                                             gan anggota
                                                                                                                                                                                               DPRD Provinsi
                intah Kabupaten Lamandau   lan, masalah perizinan galian C.   katkan pembangunan di Kabu-  kan hal ini kepada Pemrintah                                                        Kalteng yang
                melalui beberapa program pem-  Dan perlunya kesamaan tentang   paten setempat, sehingga makin   Provinsi Kalteng.                                                              pertemuan-
                bangunan  yang  bersentuhan   harga tandan buah segar (TBS)   mempercepat realisasi aspirasi   Kunker anggota DPRD Provin-                                                     nya langsung
                dengan masyarakat setempat.  Kelapa Sawit, masalah tapal ba-  masyarakat, ujar Hendra.   si Kalteng tersebut dihadiri Ketua                                                    dipimpin Bupati
                 Sebab kedepannya akan ban-  tas dengan kabupaten sukamara   Bupati berharap, dengan kun-  DPRD Kabupaten Lamandau,                                                            Lamandau Hen-
                yak program yang berjalan se-  dan Provinsi Kalimantan Barat,   jungan anggota DPRD Kalteng   Asisten dan staf ahli sekretariat                                                dra Lesmana
                hingga penting disampaikan   sebut Hendra.           akan semakin mempererat koor-  Daerah Kabupaten Lamandau.                                                                 di aula Setda
                dalam penganggaran di tahun   Kemudian, tambah dia, ma-  dinasi dan kerjasama.   Dan kepala OPD lingkup Pemkab                                                                 setempat, Rabu
                2021,” ungkap Bupati Lamandau   salah dana bagi hasil yang masih   Lamandau memiliki tujuan   setempat, hingga Ketua KPU dan                                                   (11/12).
                Hendra Lesmana, Rabu (11/12).  belum ditransfer secara penuh   dan sasaran strategis di beberapa   Ketua KNPI.(hrd/P5)                                                          Foto : Ppost
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16