Page 12 - E-Modul Fisika
P. 12
MENENTUKAN SKALA
TERMOMETER
Bagaimana cara menentukan skala termometer?
Intro
Ada beberapa hal yang harus diperhatikan, yaitu
pastikan termometer tersebut memiliki titik bawah
Verbal dan titik atas. Jika termometer tersebut belum
diketahui titik atas dan titik bawahnya, maka harus
dilakukan penentuan titik bawah dan titik atasnya.
Titik tetap bawah adalah suhu es yang sedang
Gambar
mencair (es yang sedang melebur) pada tekanan 1
atm. Sedangkan titik tetap atas adalah suhu air yang
sedang mendidih pada tekanan 1 atm.
Animasi
Dengan mengunakan trik perbandingan skala
termometer, kita cukup memperhatikan titik bawah
dan titik atas dari dua jenis termometer yang akan
Math
dikonversi skalanya. Misalkan terdapat termometer X
dengan titik bawah A dan titik atas B serta
termometer Y dengan titik bawah D dan titik atas C.
Tabel
Selain itu, dapat juga digunakan perbandingan
dengan termometer yang sudah diketahui skalanya.
Misalkan terdapat termometer X dengan titik bawah
Contoh
A dan titik atas B, dibandingkan dengan termometer
Soal
yang sudah diketahui skalanya seperti termometer
Celcius. Dengan membandingkan dengan
termometer yang sudah diketahui skalanya, akan
Latihan
lebih mudah untuk mendefinisikan suhu yang terukur
Soal
oleh termometer yang belum diketahui skalanya.