Page 45 - KelasIX PPKN kls 9.pdf
P. 45
Selain mempunyai makna yang sangat mendalam, Pembukaan Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 juga mengandung
pokok-pokok pikiran. Pokok-pokok pikiran tersebut mengandung pokok-
pokok pikiran yang menggambarkan suasana kebatinan dari Undang-Undang
Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945. Pokok-pokok pikiran tersebut
mewujudkan cita hukum yang menguasai hukum dasar negara,baik yang
tertulis maupun yang tidak tertulis. Pokok-pokok pikiran tersebut adalah
sebagai berikut:
1. Pokok pikiran pertama: Negara melindungi segenap bangsa Indonesia
dan seluruh tumpah darah Indonesia dengan berdasar atas persatuan
(pokok pikiran persatuan).
Pokok pikiran ini menegaskan bahwa dalam Pembukaan diterima aliran
negara persatuan. Negara yang melindungi dan meliputi segenap bangsa dan
seluruh wilayahnya. Dengan demikian
negara mengatasi segala macam faham Info Kewarganegaraan
golongan, faham individualistik. Negara
UUD 1945 disahkan oleh PPKI
menurut pengertian Pembukaan Undang- tanggal 18 Agustus 1945 terdiri
Undang Dasar Negara Republik Indonesia atas Pembukaan dan pasal-
Tahun 1945 menghendaki persatuan. pasal. Sedangkan Penjelasan
Dengan kata lain, penyelenggara negara dan UUD 1945 ditulis oleh Mr
Soepomo.
setiap warga negara wajib mengutamakan
kepentingan negara di atas kepentingan Carilah informasi lebih lanjut
tentang pokok-pokok pikiran ini
golongan atau individu. Pokok pikiran
dari berbagai sumber belajar.
ini merupakan penjabaran dari sila ketiga
Pancasila.
Sumber: Buku 30 Tahun Indonesia Merdeka
Gambar 2.1 Semangat proklamasi diwujudkan dalam rumusan pembukaan Undang-
Undang Dasar Negara Republik Indonesia 1945
32 Kelas IX SMP/MTs
Di unduh dari : Bukupaket.com