Page 94 - KelasIX PRAKARYA 2 kls 9.pdf
P. 94
4). Pekerjaan pemasangan instalasi listrik
harus dilakukan oleh orang-orang yang
berpengalaman tentang listrik.
5). Pemasangan instalasi listrik yang selesai
dikerjakan harus dilaporkan secara tertulis
kepada PLN setempat untuk diperiksa dan
diuji.
6). Setelah dinyatakan baik secara tertulis
dan sebelum diserahkan kepada pemilik,
instalasinya harus dicoba dengan tegangan
dan arus kerja penuh dengan waktu yang
cukup lama. Semua peralatan yang telah
terpasang harus dicoba.
7). Perencana suatu instalasi listrik bertanggung
jawab atas rencana yang telah dibuatnya.
8). Pelaksana pekerjaan instalasi listrik
bertanggung jawab atas pekerjaannya
selama batas waktu tertentu. Jika terjadi
kecelakaan karena kesalahan pemasangan
ia bertanggung jawab atas kecelakaan
tersebut. TUGAS
PENGAMATAN 2
Pemeriksaan dan pengujian instalasi listrik
Amati Gambar
meliputi: 2.2, Gambar 2.3,
1). Tanda-tanda dan Gambar
2). Peralatan yang dipasang 2.4. Berilah
3). Cara pemasangan pendapat kalian
kepada kedua
4). Polaritas
gambar tersebut!
5). Pentanahan
Jelaskan maksud
6). Tahanan isolasi
dari ketiga
7). Kontinuenitas rangkaian
gambar tersebut!
Semester 1 85
Semester 2
Semester 1
Di unduh dari : Bukupaket.com