Page 2 - BAB 1 ANALISIS STATISTIKA DESKRIPTIF_Neat
P. 2

KATA PENGANTAR

















                Alhamdulillaahirabbilalamiin.  puji  dan  syukur  penulis  ucapkan  kepada  Allah
          SWT  karena  atas  limpahan  rahmat  dan  hidayah-Nya  penulis  telah  dapat  me-
          nyelesaikan E-modul Bermuatan Video Pembelajaran SPSS pada Mata Kuliah Satis-
          tika Penelitian Pendidikan. Shalawat beriring salam disampaikan kepada Nabi Be-
          sar  Muhammad  SAW  karena  dengan  kerasulan  beliaulah  kita  telah  dibawa  dari
          alam yang penuh dengan kebodohan menuju alam yang penuh dengan keimanan
          dan ilmu pengetahuan seperti yang kita rasakan sekarang ini.


                E-modul Bermuatan Video Pembelajaran SPSS ini disusun dengan tujuan un-
          tuk membantu peneliti bidang pendidikan atau mahasiswa bidang pendidikan da-
          lam  menyelesaikan  penelitiannya.  Para  pengguna  e-modul  ini  tidak  perlu
          melakukan perhitungan sendiri untuk menganalisis data, tetapi cukup dengan me-
          masukan  data  dan  memilih  analisis  yang  sudah  disediakan  oleh  SPSS.  Pembaca
          akan diberi contoh kasus penelitian pendidikan, dituntun untuk memasukkan data
          sesuai dengan video tutorial, menganalisis, dan menginterpretasi hasil analisis data,
          serta menarik kesimpulan.

                Penulis menyadari dalam penyajian E-modul Bermuatan Video Pembelajaran
          SPSS masih terdapat banyak kekurangan. Oleh karena itu, penulis mengharapkan
          saran  dari  pembaca  agar  penulis  dapat  memperbaiki  kesalahan  tersebut  pada
          pembuatan  e-modul  selanjutnya.  Akhir  kata,  semoga  E-modul  Bermuatan  Video
          Pembelajaran SPSS ini bermanfaat sebagaimana yang diharapkan





                                                                    Bandar Lampung, November 2020




                                                                                    Penulis










                                                  Anggreini, S.Pd., M.Pd.
                                                   Universitas Lampung
                                             Email: rereanggreini@gmail.com                              i
   1   2   3   4   5   6   7