Page 3 - proposal copi
P. 3

Pengurus Pemuda GMIT untuk periode pelayanan selama 4 tahun ke depan.

                           Terkait  dengan  Forum  Muspel  dimaksud,  pada  tahun  ini  (2021)  adalah  tahun

                           pelaksanaan  Musyawarah  Pemuda  GMIT  yang  sedianya  merupakan  forum

                           periodik  untuk  reorganisasi  dan restrukturisasi  kategorial pemuda pada lingkup
                           Sinode GMIT.


               II.    Nama Kegiatan

               Musyawarah  Pelayanan  (Muspel)  Pemuda  Sinode  Gereja  Masehi  Injili  di  Timor  (Muspel
               Pemuda Sinode GMIT ke-6), tahun 2021.

               III.  Tujuan


                    Tujuan dari kegiatan ini adalah :

                   1.  Menilai dan mengevaluasi  Laporan Pertanggung jawaban Pengurus Pemuda Sinode
                       GMIT Periode 2016-2020
                   2.  Merumuskan Program  Pelayanan untuk  periode  pelayanan Pengrus  Pemuda Sinode
                       GMIT 2020-2023
                   3.  Memilih dan menetapkan Pengurus Pemuda Sinode GMIT Periode 2020-2023

               IV.  Tema dan Sub Tema

               Dalam  semangat  untuk  memberi  dukungan  pada  gereja  yang  terus  berupaya  menjadikan
               hidup warga gereja yang semakin baik, maka pelaksanaan Musyawarah Pelayanan Pemuda
               GMIT  tahun  2020  dibawah  terang  tema    “Roh  Kudus  Menjadikan  dan  Membaharui
               Segenap Ciptaan” dan mengarahkan pandangan serta komitmen pelayanan dalam sub thema
               : “Roh Kudus Berkuasan atas Alam dan Segenap Ciptaan”.

               V.    Dasar Pelaksanaan

               1.  Tata Dasar dan Peraturan Pokok GMIT
               2.  Rencana Induk Pelayanan (RIP)  dan Haluan Kebijakan Umum Pelayanan (HKUP) GMIT
               3.  Pedoman Organisasi dan Administrasi GMIT (POA GMIT)
               4.  Keputusan  Musyawarah  Pelayanan  Pemuda  GMIT  2016  tentang  Pokok-pokok  Program
                  Pemuda GMIT Tahun Pelayanan 2016 – 2019.
               5.  Pleno  Pengurus  Pemuda  GMIT  tentang  Musyawarah  Pelayanan  Pemuda  GMIT  Tahun
                  2020 di Noeltoko-TTU,  Juli 2018.
               6.  Keputusan  Majelis  Sinode  GMIT  Tahun  2020  Nomor  tentang  Pembentukan  Panitia
                  Pelaksana Muspel Pemuda GMIT Tahun 2021

               VI.  Tujuan Kegiatan


               Sebagaimana    diatur  dalam  Pedoman  Organisasi  dan  Administrasi  (POA)  GMIT  tentang
               tugas UPP KategorialbersamaPengurusmelakukanMuspeldengantujuan :
   1   2   3   4   5   6   7   8